.......""SELAMAT DATANG DI BLOG JNP MASTER SMART COMP"".......
HOME|TENTANG | FACEBOOK | DAFTAR ISI|KONTAK| Cara Membuat Jejaring Sosial Sendiri seperti Facebook (Gratis)

Senin, 30 April 2012

SQL Server 2000 Download dan Cara Instalasi di windows


Pengenalan SQL
(Structured Query Language)

Structured Query Language (SQL) merupakan bahasa yang banyak digunakan dalam berbagai produkdatabase. SQL dibangun di laboratorium IBM-San Jose California sekitar akhir tahun 70-an. Pertama kalidikembangkan sebagai bahasa di produk database DB2 yang sampai saat ini merupakan produk databaseandalan IBM. SQL sering di lafalkan dengan “sequel”.

Saat ini organisasi standar America (ANSI) menetapkan standar bahasa SQL yaitu ANSI-92 standard. Masing-masing vendor database memiliki dialeknya sendiri sebagaian besar spesifikasinya mengacu padastandar ANSI tersebut dengan berbagai ekstensi tambahan. SQL Server menggunakan bahasa Transact-SQLdalam produknya,sedangkan Oracle menggunakan PL/SQL.

Dalam tutorial ini penulis menggunakan database NorthWind yang merupakan database sampel di SQLServer sebagai sarana latihan. Tools yang digunakan adalah Query Analyzer, yang dapat diakses dari menuStart > Program > Microsoft SQL Server > Query Analyzer. Anda juga dapat menggunakan produk database lain seperti MySQL atau Oracle dengan konsep yang sama.

Pengertian Microsoft SQL Server adalah Relational Database Management System (RDBMS) yang dirancang untuk berjalan pada platform mulai dari laptop ke server multiprosesor besar. SQL Server biasanya digunakan sebagai sistem backend untuk website dan CRMS perusahaan dan dapat mendukung ribuan pengguna bersamaan.

SQL Server hadir dengan sejumlah alat untuk membantu Anda dengan administrasi database dan tugas-tugas pemrograman.

SQL Server jauh lebih kuat dan terukur daripada sistem manajemen database desktop seperti Microsoft Access. Siapa pun yang pernah mencoba menggunakan Access sebagai backend untuk website mungkin akan terbiasa dengan kesalahan yang dihasilkan terlalu banyak bila pengguna mencoba untuk mengakses database!

Meskipun SQL Server juga dapat dijalankan sebagai sebuah sistem database desktop, hal ini paling sering digunakan sebagai sistem database server.
Database Server Sistem

Server berbasis sistem database yang dirancang untuk berjalan pada server pusat, sehingga beberapa pengguna dapat mengakses data yang sama secara bersamaan. Para pengguna biasanya mengakses database melalui aplikasi.

Sebagai contoh, sebuah website dapat menyimpan semua konten di database. Setiap kali pengunjung pandangan artikel, mereka mengambil data dari database. Seperti yang Anda ketahui, situs web biasanya tidak terbatas hanya pada satu pengguna. Jadi, pada suatu saat tertentu, sebuah website bisa melayani sampai ratusan, atau bahkan ribuan artikel untuk pengunjung website. Pada saat yang sama, pengguna lain dapat memperbarui profil pribadi mereka di daerah anggota ', atau berlangganan newsletter, atau apapun yang pengguna situs web lakukan.

Umumnya, itu aplikasi yang menyediakan fungsionalitas untuk para pengunjung ini. Ini adalah database yang menyimpan data dan membuatnya tersedia. Setelah mengatakan ini, SQL Server tidak termasuk beberapa fitur berguna yang dapat membantu aplikasi dalam memberikan fungsinya.
Microsoft SQL Server 2000 server edition
  • Microsoft SQL Server 2000 Enterprise Edition
  • Microsoft SQL Server 2000 Standard Edition
  • Microsoft SQL Server 2000 Workgroup Edition

Microsoft SQL Server 2000 for Special user:
  • Microsoft SQL Server 2000 Personal Edition
  • Microsoft SQL Server 2000 Developer Edition
  • Microsoft SQL Server 2000 Evaluation Edition
  • Microsoft SQL Server 2000 Windows CE Edition
  • Microsoft SQL Server 2000 Enterprise Edition
Karena untuk personal pada system operasi Windows XP silahkan install Microsoft SQL Server 2000 Personal Edition. Karena versi ini berjalan di atas system operasi Windows XP. Untuk server Edition versi ini dikhususkan untuk berjalan di Sistem Operasi Windows NT dan Windows Server 2000 dan Windows Server 2003.

Silahkan Download


Begin the Tutorial!!!!



Buka CD atau folder installer Microsoft SQL Server 2000 Personal Edition. Lalu jalankan setup.bat


Setelah setup.bat dijalankan akan muncul tampilan seperti dibawah, tunggu hingga proses selesai 100%

Setelah itu akan muncul layar Welcome untuk memulai installasi tekan next >

Setelah itu pilih Local Computer, lanjut next >



Pada jendela Installation Selection pilih opsi Create a new instance of SQL Server, or install Client tool


Pada jendela berikutnya isikan user informasi sesuai identisan dan company anda.

 

Setelah itu akan muncul layar end-user agreement sebagai tanda bahwa
kita menyetujui semua aturan pada SQL Server 2000. Tekan tombol yes


Masukkan CD key / serial number yang anda miliki

Pada installation definition pilih tipe installation Server and Client Tools



Pada layar ini centang pada default lalu next >



Di Setup Type pilih Typical, atau boleh juga pilih costum atau Minimum dika anda ingin mengaturnya sesuai kebutuhan anda



Setelah itu akan muncul jendela Service Accounts Opsi atas pilih Use the same account for each service. Auto start Server Service, dan pada opsi service settings, pilih User the Local System account
Pada Authentication mode pilih saja Windows Authentication mode:

 


Pada Authentication mode pilih saja Windows Authentication mode:

Lalu klik next saja untuk memulai mengcopy kan file installasi ke harddisk
Tunggu proses Copy file hingga selesai




Tunggu proses Copy file hingga selesai




Proses sedang mengkonfigurasi SQL server, tunggu beberapa saat hingga selesai

Jika muncul layar seperti dibawah dan tidak ada pesan error. Maka Installasi berhasil

Untuk membuka program SQL Server anda bias mencarinya di Start menu


tested by me

1 komentar:

  1. Jnp Master Smart Comp >>>>> Download Now

    >>>>> Download Full

    Jnp Master Smart Comp >>>>> Download LINK

    >>>>> Download Now

    Jnp Master Smart Comp >>>>> Download Full

    >>>>> Download LINK

    BalasHapus